Gelar Budaya Desa Tegalrejo

07 Oktober 2017 16:04:51 WIB

RAPAT  KOORDINASI GELAR BUDAYA DESA TEGALREJO

Tegalrejo_ Pada kesempatan siang hari ini Desa Tegalrejo meyelenggarakan rapat koordinasi persiapan Gelar Budaya. Antusias masyarakat sangat terasa dengan rencana  kegiatan Gelar Budaya yang akan dilaksanakan. Pada rapat siang hari ini dihadiri oleh Dewan Budaya Desa Tegalrejo, Karang Taruna Desa Tegalrejo, PKK Desa Tegalrejo, Tokoh Masyarakat, dan Lembaga Kemasyarakatan Desa. BPD absen pada undangan rapat ini, namun nanti akan disampaikan hasil musyawarah sebagia laporan oleh panitia dalam hal ini adalah Dewan Budaya Desa Tegalrejo.

Adapun hasil dari rapat koordinasi pada kesempatan siang hari ini adalah meyepakati beberapa hal yang berkaitan dengan Pelaksanaan Gelar Budaya Desa Tegalrejo.

Hasil Kesepakatan tersebut antara lain:

  1. Hari Pelaksanaan pada tanggal 19 Oktober 2017
  2. Dalang oleh Ki Satiman dengan Lakon” Boyong Sri Sedono”
  3. Pembentukan Panitia

 

Penanggung Jawab

1. Sugiman

 (Kepala Desa)

 

 2. Sugiyanto

(Sekdes)

Ketua Panitia

1. Suparmin

(Dewan Budaya)

2. Sugiyanto

(DewanBudaya)

Sekretaris

1. Suparman

(Perangkat Desa)

 

2. Agus Suranto

(Karang Taruna)

Bendahara

1. Tukimin

(Dewan Budaya)

 

2. Samino

( Karang taruna)

Seksi Konsumsi

1.Ana Kurnianti

(PKK)

 

2. Triani

(PKK)

Seksi Keamanan

 Tugiman

(Dewan Budaya)

Seksi Perlengkapan

1. Rizki

(Karang Taruna)

 

2. Surono

(Dewan Budaya)

Seksi Humas

 Sukir

(Dewan Budaya)

Sinoman

 Sinoman Dusun Tegalrejo

 

 

Segenap panitia akan bekerja sebaik baiknya  untuk terselenggaranya Gelar Budaya Desa Tegalrejo.

 

Dokumen Lampiran : Gelar Budaya Desa Tegalrejo


Komentar atas Gelar Budaya Desa Tegalrejo

Andi 10 Oktober 2018 23:54:16 WIB
Top markotop gotong royonge
Andi 10 Oktober 2018 23:54:01 WIB
Top markotop gotong royonge
Agus Suranto 23 Oktober 2017 18:31:15 WIB
Mugi tansah Rahayu engkang sami pinanggeh
satiman 08 Oktober 2017 07:42:59 WIB
minggon dulu bukit batu seribu watukerep...colek mas dukuh wantoro.munggaho golek duwet.
Nita 07 Oktober 2017 18:21:28 WIB
Maju budayaku maju desaku, selamat berkarya untuk semua panitia. Kami siap membantu.
Melia 07 Oktober 2017 16:58:27 WIB
MANTAP!!! Lanjutkan nguri-uri budaya jawa jangan sampai diambil negeri lain. Maju terus Tegalrejoku

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Papan Iklan

Silakan Pasang Iklan Disini

Ini adalah bagian isi laman Anda.